Skip to main content

Posts

Showing posts with the label bali

Teras Sawah Tegalalang, Wisata Alam di Sawah

Indonesia dikenal sebagai negara agraris sejak dulu karena sebagian besar masyarakatnya bekerja sebagai petani. Meski begitu, lahan pertaian terus menurun. Badan Pusat Statistik mencatata, tahun 2018 luas lahan sawah menjadi 7,1 hektar. Padahal tahun 2017 masih 7,75 hektar. Di sawah biasanya ada parit yang airnya bersih Ngomong-ngomong soal sawah, saya jadi ingat kampung halaman, Situbondo. Di sebelah utara rumah berbatasan dengan sawah. Kalau musim menanam padi, suara katak saling sahut, belum lagi kalau kunang-kunang mulai bermain-main di halaman rumah. Rasanya menyenangkan. Situbondo wilayah timur ada lahan padi luas sekali, orang-orang sempat menyebutnya sawah panjang (kalau tidak salah). Jadi kalau saya sedang ke Asembagus, pasti melewati area tersebut. Sepanjang mata memandang yang terlihat hanyalah tanaman padi. Sayangnya, Situbondo bukanlah daerah pegunungan. Kalau pun ada, tidak semua lereng ditanami padi. Ada yang dibiarkan gersang karena memang lahannya ta...

Inilah Lokasi Hotel Terbaik di Bali dan Kelebihannya

Banyak orang ingin berlibur ke Bali, entah itu untuk melepaskan penat, urusan bisnis, atau berbulan madu. Sejak dahulu, Bali jadi tempat  wisata Indonesia favorit baik untuk turis asing dan domestik. Bali memiliki kekayaan alam yang memesona serta kebudayaan dan tradisi yang tergolong unik dibandingkan daerah lai n . Wisatawan yang berkunjung ke Bali akan selalu ingin kembali karena tak ada pemandangan di negara lain yang sama dengan apa yang ada di pulau d ewata tersebut. Hal ini juga yang membuat sektor perhotelan di Bali ramai dan selalu penuh.  Hotel terbaik di Bali   dibangun di berbagai lokasi untuk mengakomodir banyaknya wisatawan yang berkunjung. Ada banyak lokasi di Bali yang kerap dikunjungi wisatawan. I ni membuat banyak hotel didirikan untuk tempat menginap . Dari banyaknya lokasi yang sering memiliki hotel mewah, ada beberapa lokasi yang lebih strategis dan memiliki nilai tambah untuk dijadikan tempat beristirahat di pulau Bali ini. Berikut ...

Bulan Madu ke mana? Cobain deh Tejaprana Resort & Spa

Pagi itu, saya tiba di Bandara Ngurah Rai. Ini kali pertama kaki menyentuh tanah Bali. Tak seperti di bandara lain, Juanda, Soekarno Hatta, Yogyakarta, dan Kuala Namu, Bandara Ngurah Rai begitu berbeda. Tak heran kalau Bali menyimpan daya tarik tersendiri bagi banyak wisatawan, asing maupun lokal. Yes di dalam bandara terasa sejuk, yaiyalah wong pake AC. Wkwkwk... Tidak, maksudnya sejuknya bukan sejuk udara, tapi suasana ( gak ngerti ya? Sama. Saya pun bingung mau menjelaskan seperti apa). Begitu juga di toilet , ada rangkaian bunga hidup yang cantik duduk dengan indah. Ketinggalan pesawat Saya terlambat sampai Bali karena mengalami beberapa insiden waktu subuh di Jakarta. Mulai dari salah masuk taksi yang dipesan, tidak membawa uang cash , atm terselip entah ke mana, terlambat masuk bandara, sampai harus bernegosiasi dengan petugas yang akhirnya saya harus membayar Rp100.000 untuk penerbangan selanjutnya. Boleh cerita sedikit tentang poin terakhir? Bolehlah ya, itung-...